Allahu Akbar! Masjid Agung Moskow Diresmikan
September 24, 2015
No comments

Umat Muslim Rusia kini boleh berbangga. Pasalnya pada Rabu (23/9) waktu setempat, sebuah masjid agung terbesar dan termegah di Rusia, bahkan dikabarkan di seluruh daratan Eropa, diresmikan oleh Presiden Rusi Vladimir Putin.
Moskovskiy Sobornie Mecet, sebut masjid agung tersebut, merupakan masjid tertua di Rusia, yang diplot untuk menjadi pusat keruhanian dan sumber penyebarluasan ide-ide humaniter.
Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan dan Presiden Palestina Mahmoud Abbas menjadi saksi peresmiannya.
Dalam seremoni acara pembukaan, panitia memutar film dokumenter sejarah masjid yang antara lain menayangkan kunjungan Presiden Soekarno ke masjid itu pada 1959. (sumber foto: inet)
Naskah Terkait Sebelumnya :
Posted in: Foto Slide, Renungan
Indeks Foto Slide
- Syekh Ali Jaber Berpulang
- Peringatan Tahun Baru Islam 1438 Hijriyah
- Masjid Shah Faisal Islamabad yang Menakjubkan
- ODOJ Pecahkan Rekor MURI
- Perbanyak Baca Al-Quran
- Imam Masjid Nabawi Wafat
- Matahari Tepat di Atas Ka'bah
- Calon Jamaah Haji Kloter Pertama Berangkat
- Ibtihaj Muhammad, Atlet AS Berhijab Pertama di Olimpiade
- Kloter Pertama Haji 2015
-
Indeks Terbaru
- Keuangan Syariah Indonesia Masih di Bawah Malaysia dan Arab Saudi
- Muslim Utsul di Provinsi Hainan, Target China Selanjutnya?
- Sekarang Berada di Bulan Rajab, Inilah Amalan Utamanya
- Yunani Kembali Tolak Permintaan Muslim Dirikan Masjid
- Jalaluddin Rakhmat, Tokoh Syiah Indonesia Meninggal Dunia
- Mengapa Kita Tetap Harus Minta Hidayah Meski Sudah Muslim?
- Cak Nun Tidak Kaget Istilah “NU Cabang Nasrani’, Apa Maksudnya?
- Mualaf Nadirah Tan, Sabar Hadapi Tudingan Miring Berislam
- Amerika akan Cabut Penunjukan Teroris Pemberontak Al-Houthi yang Didukung Iran
- Jadi Mualaf, Vlogger Jerman Sebut Islam Agama Damai
w-islam.com - right to copy-2012
Leave a Reply