Maulid Nabi: Muhammad SAW Manusia Pilihan

maulid_nabi_1437

Tanggal 12 Rabiul Awwal yang jatuh pada Rabu (23/12) menjadi penanda peringatan lahirnya manusia pilihan Rabb semesta alam, yaitu Nabi Muhammad SAW.

Sejak dilahirkan Nabi Muhammad SAW sudah memiliki tanda-tanda nubuwah yang mudah dikenali oleh para Ahlul Kitab (Yahudi dan Nasrani), sebagaimana diberitakan dalam kitab suci Taurat maupun Injil.

Sayang, sebagian Ahli Kitab, ketika mendapati realita dan fakta bahwa Nabi Muhammad dilahirkan di kalangan bangsa Arab (Bani Hasyim, Suku Qureisy) maka mereka mengingkarinya.

Sementara umat Islam menjunjung tinggi manusia yang telah dipilih Allah menjadi utusan-Nya yang terakhir. (w-islam, foto: inet)


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You may use these HTML tags and attributes: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <s> <strike> <strong>