Lautan Manusia Penuhi Masjid Istiqlal dan Sekitarnya

Ratusan ribu jamaah memadati seluruh area terbuka di Masjid Istiqlal Jakarta, Jumat (4/11/2016). Usai melaksanakan shalat Jumat mereka bergerak dalam satu komando dalam Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF MUI).
Massa yang berasal dari berbagai elemen organisasi Islam se-Indonesia itu menyuarakan tuntutan kepada Presiden Joko Widodo untuk berperan aktif dalam kasus dugaan penistaan terhadap Al-Quran yang dilakukan oleh Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok.
Dari Masjid Istiqlal lautan massa bergerak ke arah Istana Merdeka untuk menemui Presiden Jokowi. Massa yang diperkirakan mencapai 500 ribu itu pun memenuhi kawasan Istiqlal dan Medan Merdeka. dipenuhi manusia dan mengepung Istana sebesar aksi damai, kemarin.
Sambil melakukan long march, massa mendengarkan orasi sejumlah tokoh dan ulama disertai shalawat dan dzikir. Sepanjang hari hingga adzan maghrib berkumandang aksi mereka tampak damai dan santun. Sampah-sampah bekas makanan dan minuman dibuang di kantong-kantong sampah yang sudah disediakan oleh panitia.
Banyaknya massa yang hadir menunjukkan masih kuatnya ikatan keimanan dan persaudaraan mereka ketika umat Islam merasa dilecehkan keyakinan mereka. (w-islam)
Naskah Terkait Sebelumnya :
- Grand Launching ODOJ, Masjid Istiqlal Sesak Seperti Lebaran
- KH Ali Musthofa Ya’qub: Ceramah Ulama Syi’ah Di Istiqlal Bisa Bahayakan Umat dan NKRI
- Massa Aksi Bela Islam II Mulai Berdatangan di Masjid Istiqlal
- Melebihi Dugaan, Pelatihan Masjid Mandiri di Istiqlal Diikuti Ribuan Peserta
- Selamatkan Masjid Al-Aqsha
Indeks Foto Slide
- Orang Madura Pimpin Pemuda Muhammadiyah
- Ahmad Musadeq Divonis Lima Tahun Penjara Kasus Penodaan Agama
- Innalillaah, Gempa 6,5 Skala Richter Landa Aceh
- 10 Muharram, Hari Anak Yatim
- Masjid Shah Faisal Islamabad yang Menakjubkan
- MUI Desak PBB Tindak Tegas Pemerintah Myanmar
- TKI Sambut 'Ied Mubarak 1435 H
- Selamat Idul Fitri 1 Syawal 1441 H
- Allahu Akbar! Shalat Jumat Perdana di Masjid Agung Hagia Sophia
- Bela Palestina, Ribuan Massa Tolak Pemindahan Kedubes AS ke Yerusalem
-
Indeks Terbaru
- Bintang Timnas Kamerun Patrick Mboma Masuk Islam
- Islam Jalan Hijrah Mario Rajasa
- Klaim Sebagai Kuil Hindu, Nasionalis India Ingin Rubah Citra Taj Mahal
- Stevanus Hanzen, Berawal dari Lagu Islami
- Partai Politik India Mempermasalahkan Pengeras Suara Masjid Melantunkan Adzan
- Hiroaki Kawanishi, Mualaf yang Ingin Sebarkan Islam di Jepang
- MUI: Umat Islam Perlu Banyak Kembangkan Bidang Kewirausahaan Muslimah
- Kerendahan Hati Mo Salah Jadi Inspirasi Mualaf Inggris
- Berharap Bahagia Saat ‘Berjumpa’ dengan Allah
- Peter Oudenes: Islam Agama Sempurna
Leave a Reply